Sandiaga mengatakan telah ada penurunan kemacetan sebesar 56 persen setelah penataan di Tanah Abang
TVN24 Online – Wakil Gubernur DKI Jakarta Sandiaga Uno mengatakan adanya penurunan kemacetan yang terjadi di kawasan Tanah Abang usai penataan dilakukan. “Tetapi ternyata telah ada penurunan kemacetan yaitu sekitar 56 persen bila dibandingkan di […]